Bagi para blogger mungkin sudah tidak asing lagi dengan kata kata adsense, kenapa adsense? karena adsense adalah sebuah periklanan milik google yang banyak digunakan dan banyak di percayai. Namun untuk gabung di adsense tidak begitu mudah kawan, mungkin setiap hari ada ribuan orang yang daftar ke google adsense, ya tergantung keberuntungan juga kalo keterima.
Tapi sebelum kalian daftar google adsense mending kalian perhatikan hal hal berikut :
#1. Kelengkapan blog
Maksud dari kelengkapan blog adalah, buatlog blog yang sudah kompleks, misalnya kalian buatlah menu - menu yang rapi dan terisi, membuat disclaimer, privacy, about, sitemap, dll. pokonya isi dari menu kalian gak boleh ada yang kosong.
#2. Template blog
Sebenarnya algorintma google dalam peninjauan juga meninai dari sisi template, untuk normalnya sebuah blog biasanya harus memiliki minimal,header, navigasi, content, sidebar dan juga footer. janganlah kalian memasang template yang aneh aneh.
#3. Konten blog
Ini yang sangat penting, blog kalian mau daftar adsense ya musti ada konten di dalam nya, menurut saya ya minimal ada 20 artikel yang kalian buat di dalam blog yang akan di daftarkan
#4. Daftarkan blog ke tool tool milik google
Maksud tool disini adalah seperti, google webmaster tools dan google analytic, kedua tool tersebut sangat membantu sekali dalam membatu blog kalian di kenali dalam search engine milik google.
ya, mungkin sekian tips dari pemulakode, tips berdasarkan pengalaman saya ketika belum daftar adsense.
Cara mendaftar ke adsense dengan baik dan benar
Reviewed by kilhem
on
12/20/2017 10:18:00 pm
Rating:
No comments:
Jangan malu untuk berkomentar